Selanjutnya, setelah dicanangkan ini Surveilans aktif bergerak dengan melakukan penelusuran penderita laksana ISPA dan dilanjutkan pemeriksaan rapid test. Menurut Juru Bicara Tim Gugus Tugas Covid – 19 Aris Suyono kegiatan ini dilakukan di fasilitas pelayanan kesehatan (Puskesmas dan RSUD), dan di lingkungan masyarakat dengan dimulai dari titik sekitar tempat tinggal Lansia.
Untuk seluruh wilayah Kabupaten Nunukan, menurut Aris target dari kegiatan Pankesia ini sebanyak 4300 jiwa dengan output Surveilans aktif adalah penderita Ispa (ODP dan PDP) dengan perkiraan angka kesakitan 10 % dan target kabupaten 50 % dari angka kesakitan ISPA sekitar 10.000 kasus. #Humas
Pages: 1 2
Be First to Comment